edukasi

Ahli TPPU dan Cara Mengungkap Kasus Money Laundering

Ahli TPPU dan Cara Mengungkap Kasus Money Laundering

  MLC - Ahli adalah seseorang yang pendapatnya berdasarkan pendidikan, pelatihan, sertifikasi, keterampilan atau pengalaman yang diterima oleh hakim. Hakim dapat mempertimbangkan opini ahli tentang bukti atau fakta yang ada di dalam sidang. Pendapat seorang ahli juga dibutuhkan jika terjadi dalam kasus tindak pidana pencucian uang (TPPU) atau money laundering. Tindakan pencucian uang bertujuan adalah menyembunyikan uang yang diperoleh dari para mafia dengan strategi menggabungkan uang hasil kejahatan dengan uang yang diperoleh secara sah. Ardhian Dwiyoenanto selaku ahli TPPU dari PPATK mengemukakan cara kerja ahli TPPU dalam proses penegakan hukum dari hulu ke hilir. “Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan…
Read More